Daftar Web Hosting Control Panel Selain cPanel

Web hosting control panel adalah sebuah web stack backend yang biasa di gunakan oleh perusahaan web hosting untuk mengelola data website para pelanggannya, seperti aplikasi stack di komputer lokal yang bisa menjalankan sebuah website, hosting control panel pun memiliki fungsi yang sama akan tetapi di dalam hosting control panel terdapat lebih banyak tools dengan skala yang lebih besar karena dapat di akses secara remote oleh masing-masing usernya melalui jaringan internet (online), berikut adalah informasi yang telah penulis rangkum mengenai web hosting control panel selain cpanel : 
1. cPanel
Official site : https://www.cpanel.net/

2. Vesta Control Panel
Official site : https://vestacp.com/

3. Vista Panel
Official site : http://panel.byethost.com/

3. Webmin
Official site : http://www.webmin.com/

4. Virtualmin
Official site : https://www.virtualmin.com/

5. Anjeti
Official site : http://ajenti.org/

6. Plesk
Official site : https://www.plesk.com/

7. CentOS Web Panel
Official site : http://centos-webpanel.com/

8. ISPConfig
Official site : https://www.ispconfig.org/

9. ISPManager
Official site : https://www.ispsystem.com/software/ispmanager

10. Direct Admin
Official site : https://www.directadmin.com/


11. Alternc
Official site : https://alternc.com/Home-en

12. Interworx
Official site : https://www.interworx.com/

Beberapa web hosting populer seperti Hostinger dll memiliki web hosting control panel hasil pengembangan dari tim mereka sendiri.

Semoga bermanfaat 😊
nimdA Menulis adalah bekerja untuk keabadian.

Belum ada Komentar untuk "Daftar Web Hosting Control Panel Selain cPanel"

Posting Komentar

Terimakasih telah memberikan komentar.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel